Bank - Page 52

DBS Indonesia

Penduduk Unbanked Indonesia Keempat Terbesar di Dunia

JAKARTA-Hasil Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan (SNLIK) tahun 2022 menunjukkan indeks literasi dan inklusi keuangan masyarakat Indonesia telah mencapai 85,10%. Angka ini meningkat dibanding tahun 2019 yakni sebesar 76,19%. Pada tahun 2024, OJK menargetkan indeks inklusi keuangan di Indonesia meningkat menjadi
Friday 15 Mar 2024, 4 : 15 pm

BI Dorong Surat Berharga Komersial Sebagai Instrumen Pasar Uang

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) mendorong Surat Berharga Komersial sebagai salah satu instrumen pasar uang yang diperdagangkan. Menurut Deputi Gubernur Senior BI,Mirza Adityaswara, Surat Berharga Komersial merupakan surat berharga jangka pendek yang mempunyai potensi untuk dikembangkan sebagai alternatif pendanaan oleh korporasi, selain pendanaan dari kredit
Monday 24 Oct 2016, 7 : 31 pm

BI Dirikan Kantor Perwakilan di Kaltara

TARAKAN-Bank Indonesia (BI) mendirikan kantor perwakilan di Kalimantan Utara (KPw BI Kaltara), yang rencananya akan mulai beroperasi pada tahun 2017. Deputi Gubernur BI, Hendar berharap keberadaan KPw BI Kaltara dapat berperan sebagai mitra kerja strategis bagi Pemerintah Daerah, terutama dalam memberikan rekomendasi kebijakan
Monday 24 Oct 2016, 2 : 28 pm

Gandeng Bank BUMN, Volume Penjaminan KUR Jamkrindo Capai Rp33,9 Triliun

SURABAYA-Dalam rangka mensuskseskan UU No. 1 Tahun 2016 tentang Penjaminan Perum Jamkrindo menggelar sosialisasi Penjaminan Kredit Usaha Rakyat (KUR) dan Produk Penjaminan untuk  mendukung program Pemerintah serta membantu Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dan Penjaminan Sistem Resi Gudang (SRG). Acara sosialisasi
Friday 21 Oct 2016, 7 : 45 pm

ULN Indonesia Agustus Tercatat USD323,0 Miliar

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) merilis total Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia pada Agustus 2016 yang tercatat sebesar USD323,0 miliar. Berdasarkan jangka waktu asal, ULN jangka pendek terus mengalami penurunan, sementara ULN jangka panjang tumbuh melambat.  “Berdasarkan kelompok peminjam, ULN sektor swasta mengalami penurunan,
Tuesday 18 Oct 2016, 2 : 49 am

BI Rilis SE Kemudahan Layanan Keuangan Digital

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) menerbitkan peraturan pelaksanaan, yang dituangkan dalam Surat Edaran (SE) No.18/22/DKSP yang bertujuan meningkatkan kemudahan pada Layanan Keuangan Digital (LKD) setelah sebelumnya merilis Peraturan Bank Indonesia (PBI) No.18/17/PBI/2016. “Sejak diterbitkannya ketentuan mengenai LKD pada 2 tahun lalu, perlu dilakukan upaya untuk lebih
Tuesday 18 Oct 2016, 2 : 40 am

Surplus Neraca Perdagangan Mencapai USD 1,22 Miliar

JAKARTA-Surplus neraca perdagangan Indonesia meningkat pada bulan September 2016 didukung oleh kenaikan surplus neraca perdagangan nonmigas. Surplus neraca perdagangan tercatat sebesar 1,22 miliar dolar AS, lebih tinggi dibandingkan dengan surplus pada Agustus 2016 yang sebesar 0,36 miliar dolar AS. “Untuk keseluruhan triwulan
Tuesday 18 Oct 2016, 12 : 41 am

Pertumbuhan Kredit Baru Triwulan IV-2016 Diperkirakan Meningkat

JAKARTA-Hasil Survei Perbankan mengindikasikan pertumbuhan kredit baru pada triwulan IV-2016 meningkat dibandingkan dengan triwulan sebelumnya. Ekspektasi kondisi ekonomi yang lebih baik, tren penurunan suku bunga kredit, dan meningkatnya kondisi likuiditas menjadi beberapa faktor yang diperkirakan mendorong pertumbuhan kredit. “Rata-rata suku bunga Kredit
Friday 14 Oct 2016, 7 : 52 pm

Motor Perbaikan Ekonomi Dunia Berada di Negara Emerging

WASHINGTON-Otoritas negara-negara di dunia dituntut untuk mempererat kerja sama guna menghadapi tantangan ekonomi dunia yang masih berlanjut. Untuk itu, Indonesia pun telah terlibat aktif dalam berbagai forum dan pembahasan agenda utama kerja sama internasional. Demikian disampaikan Gubernur Bank Indonesia (BI), Agus D.W.
Wednesday 12 Oct 2016, 9 : 15 am

Penjualan Eceran Agustus 2016 Meningkat

JAKARTA-Survei Penjualan Eceran Agustus 2016 mengindikasikan bahwa secara tahunan penjualan eceran mengalami peningkatan. Hal tersebut tercermin dari Indeks Penjualan Riil (IPR) Agustus 2016 yang tumbuh 14,4% (yoy), lebih tinggi dibandingkan 6,3% (yoy) pada Juli 2016. Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi Bank Indonesia (BI),
Tuesday 11 Oct 2016, 4 : 31 pm

Peningkatan Peran Perempuan Dorong Ekonomi Bangsa

JAKARTA-Peningkatan peran perempuan dapat berkontribusi mendorong ekonomi rumah tangga yang pada gilirannya mendorong pertumbuhan ekonomi nasional. Untuk itulah, kompetensi perempuan dalam melakukan kegiatan ekonomi perlu terus ditingkatkan. Demikian disampaikan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia (BI), Mirza Adityaswara, saat meresmikan program “Perempuan Bagi
Monday 10 Oct 2016, 8 : 16 pm

Market Share Perbankan Syariah Mencapai 5,13%

JAKARTA-Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Muliaman D Hadad mengatakan market share industri perbankan syariah terhadap industri perbankan nasional menunjukkan kenaikan bila dibandingkan tahun sebelumnya, meningkat dari 4,60% di Juli 2015 menjadi 4,81% di Juli 2016. Diperkirakan, pangsa pasarnya akan mencapai
Sunday 9 Oct 2016, 11 : 30 pm

Stand Indonesia di Sidang Tahunan IMF/WB 2016

WASHINGTON-Indonesia terpilih sebagai tuan rumah pelaksanaan Sidang Tahunan Dana Moneter Internasional / Bank Dunia (IMF/WB) pada tahun 2018. Guna memperkenalkan Indonesia kepada negara-negara anggota IMF, dalam pelaksanaan Sidang IMF tahun ini di Washington DC, AS, Indonesia mendirikan stand Indonesia yang berisi aneka
Sunday 9 Oct 2016, 10 : 18 pm

Indonesia Perpanjang Kerjasama Sebesar USD22,76 Miliar dengan Jepang

JAKARTA-Pemerintah Indonesia menyepakati perpanjangan kerjasama bilateral swap arrangement (BSA) dengan pemerintah Jepang.Kerja sama ini memiliki nilai sebesar USD22,76 miliar. Kesepakatan ini ditandatangi oleh Gubernur Bank Indonesia (BI), Agus D.W Martowardojo, Menteri Keuangan (Menkeu)  Sri Mulyani Indrawati, dan Deputi Perdana Menteri dan Menteri Keuangan
Sunday 9 Oct 2016, 1 : 10 am

Cadev Akhir September 2016 Sebesar US$115,7 Miliar

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) mencatat posisi cadangan devisa Indonesia akhir September 2016 sebesar US$115,7 miliar, lebih tinggi dibandingkan dengan posisi akhir Agustus 2016 yang sebesar US$113,5 miliar. Direktur Departemen Komunikasi BI, Arbonas Hutabarat mengatakan peningkatan tersebut terutama dipengaruhi oleh penerimaan cadangan devisa, antara
Friday 7 Oct 2016, 4 : 49 pm

Sinergi Kebijakan BI-Pemerintah Dorong Perekonomian

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) dan pemerintah terus berusaha mendorong perekonomian Indonesia. Dari sisi pemerintah, diterbitkan paket kebijakan yang mencakup deregulasi di berbagai sektor, untuk memperlancar kinerja sektor riil. Sejalan dengan itu, BI pun terus melakukan usaha untuk menjaga stabilitas, dengan tetap memberi ruang
Thursday 6 Oct 2016, 3 : 21 pm

BI Wajibkan Penggunaan SID untuk Pelaporan Surat Berharga

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) merilis Surat Edaran Bank Indonesia Nomor 18/20/DPSP tanggal 23 September 2016 perihal Perubahan atas Surat Edaran Bank Indonesia Nomor 17/31/DPSP tanggal 13 November 2015 perihal Penyelenggaraan Penatausahaan Surat Berharga Melalui Bank Indonesia-Scripless Securities Settlement System (BI-SSSS). Dalam Surat Edaran
Tuesday 4 Oct 2016, 12 : 24 am

Inflasi Bulan September 2016 Terkendali

JAKARTA-Indeks Harga Konsumen (IHK) pada bulan September 2016 mencatat inflasi sebesar 0,22% (mtm) sejalan dengan perkiraan Bank Indonesia (BI). Inflasi IHK bulan ini cukup terkendali dan sesuai dengan pola historisnya. “Dengan perkembangan tersebut, inflasi IHK secara year to date (ytd) dan tahunan
Tuesday 4 Oct 2016, 12 : 12 am

PII Indonesia Triwulan II- 2016 Naik USD12,8 Miliar

JAKARTA-Posisi Investasi Internasional (PII) Indonesia mencatat net kewajiban sebesar USD405,1 miliar atau sebesar 46,1% dari Produk Domestik Bruto (PDB) pada akhir triwulan II 2016, meningkat USD12,8 miliar (3,3% qtq) dibandingkan dengan posisi net kewajiban pada akhir triwulan I 2016 yang sebesar USD392,3
Friday 30 Sep 2016, 5 : 38 pm

Uang Beredar Tumbuh 7,7% (yoy) pada Agustus 2016

JAKARTA-Pertumbuhan likuiditas perekonomian, uang beredar dalam arti luas (M2) melambat pada Agustus 2016. Pertumbuhan M2 pada Agustus 2016 tercatat sebesar 7,7% (yoy), lebih rendah dibandingkan bulan sebelumnya yang sebesar 8,2% (yoy). “Salah satu penyebabnya melambatnya pertumbuhan kredit perbankan,” ujar Direktur Eksekutif Departemen
Friday 30 Sep 2016, 5 : 24 pm

BI Fasilitasi Pembayaran Tax Amnesty

JAKARTA- Bank Indonesia (BI) memperpanjang Window Time (operasional) Penyelenggaraan Sistem Pembayaran pada tanggal 29 dan 30 September 2016 guna mendukung implementasi UU Pengampunan Pajak (Tax Amnesty). Perpanjangan window time BI – RTGS (Bank Indonesia – Real Time Gross Settlement) dan BI –
Thursday 29 Sep 2016, 8 : 49 pm

OJK Minta Klarifikasi Bank OCBC NISP, UOB dan DBS

JAKARTA-Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memanggil bank-bank yang memiliki afiliasi dengan Singapura terkait program pengampunan pajak (tax amnesty). Bank yang dipanggil adalah Bank OCBC NISP, UOB, dan DBS. Deputi Komisioner Pengawas Perbankan III OJK Irwan Lubis  mengatakan pemanggilan ketiga bank asal Singapura itu
Wednesday 21 Sep 2016, 3 : 55 pm

BI Bentuk Departemen Operasional Tresuri dan Pinjaman

JAKARTA-Bank Indonesia (BI)  membentuk Departemen Operasional Tresuri dan Pinjaman (DOTP) untuk melaksanakan penyelesaian transaksi operasi moneter. Departemen ini  efektif beroperasi pada Senin (19 September 2016). Direktur Eksekutif  Departemen Komunikasi BI, Tirta Segara menjelaskan, Departemen ini merupakan penggabungan beberapa fungsi yang ada sebelumnya
Monday 19 Sep 2016, 8 : 49 pm

Utang Luar Negeri Juli Tercatat USD324,2 Miliar

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) mencatat Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia pada Juli 2016 sebesar USD324,2 miliar. Berdasarkan jangka waktu asal, ULN jangka pendek menurun, sementara ULN jangka panjang meningkat. Berdasarkan kelompok peminjam, ULN sektor publik meningkat, sementara ULN sektor swasta mengalami penurunan. Secara
Monday 19 Sep 2016, 6 : 27 pm

Pembiayaan Pasar Keuangan Kunci Pertumbuhan Berkualitas

JAKARTA-Pembiayaan atau investasi yang dilakukan melalui pasar keuangan dapat mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia yang berkualitas. “Dengan besarnya proporsi pasar keuangan dalam perekonomian, pembiayaan untuk ekonomi produktif maupun investasi dapat dilakukan dengan lebih efisien,” ujar Gubernur Bank Indonesia (BI), Agus D.W. Martowardojo, saat
Monday 19 Sep 2016, 4 : 53 pm

Standard Chartered Resmi Jadi Bank Pengelola Dana Repatriasi

JAKARTA-Kementerian Keuangan (Kemenkeu) secara resmi menunjuk Standard Chartered Bank Indonesia sebagai salah satu Gateway dalam rangka program pengampunan pajak (tax amnesty). Penunjukkan tersebut berlaku efektif mulai tanggal 13 September 2016 hingga 31 Maret 2020. Chief Financial Officer dan Acting Chief Executive Officer
Monday 19 Sep 2016, 4 : 20 pm

Bank OCBC NISP Ajak Nasabah Maksimalkan Investasi

JAKARTA-Bank OCBC NISP telah resmi ditunjuk sebagai bank persepsi penerima dan pengelola (Gateway) dana repatriasi pengampunan pajak dengan berbagai macam instrumen investasi yang menguntungkan. Dengan demikian, jumlah bank gateway amnesti pajak bertambah satu menjadi 20 bank. Presiden Direktur & CEO Bank OCBC
Friday 16 Sep 2016, 1 : 44 pm

Dukung Kesejahteraan Masyarakat Indonesia Melalui Wirausaha Sosial

JAKARTA-PT Bank Danamon Indonesia, Tbk  (Danamon) kembali menggelar program Danamon Social Entrepreneur Awards (DSEA) yang ke-10 sebagai bagian rangkaian kegiatan hari ulang tahun Danamon yang ke-60. Penyelenggaraan Danamon Social Entrepreneur Awards tahun 2016 dimulai dengan dibukanya pendaftaran melalui situs resmi DSEA, yaitu
Thursday 15 Sep 2016, 5 : 43 pm

BI Keluarkan Uang Rupiah dengan Desain Baru​

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) akan menerbitkan uang Rupiah NKRI dengan desain baru sebagai pelaksanaan amanat Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2011 tentang Mata Uang (UU Mata Uang). Salah satu ciri uang sebagaimana Pasal 7 UU Mata Uang adalah memuat gambar pahlawan nasional yang ditetapkan
Thursday 15 Sep 2016, 1 : 07 am

Permodalan Industri Keuangan Sangat Kuat

JAKARTA-Pasar keuangan dunia maupun nilai tukar global pada bulan Agustus 2016 bergerak mixed. Hal ini dipengaruhi oleh ketidakpastian yang masih meliputi pemulihan ekonomi global serta sentimen hawkish the Fed di akhir bulan terkait kenaikan Federal Funds Rate (FFR). “Hasil Rapat Dewan Komisioner
Thursday 15 Sep 2016, 12 : 36 am

Diprediksi 2017 Selesai, RUU Perbankan Belum Prioritas

JAKARTA-Revisi Undang-Undang (RUU) Perbankan semestinya dibarengi dengan keberadaan Undang-Undang Tax Amnesty. Karena dengan cara itu, maka kejahatan perbankan bisa diminimalisir. Namun sayangnya DPR belum menjadikan prioritas RUU Perbankan tersebut. “Dilihat dari derajat urgensinya, memang belum terlalu mendesak. Tapi bukan berarti bahwa RUU
Wednesday 14 Sep 2016, 5 : 22 pm

Suku Bunga Turun, Pembangunan Rumah Menengah Atas Naik

JAKARTA-Penurunan suku bunga deposito dan kredit oleh Bank Indonesia (BI) dinilai akan mempengaruhi target pencapaian Program Satu Juta Rumah. Namun demikian pemerintah tetap berupaya untuk tetap mendorong pengembang, masyarakat, pemerintah daerah (pemda) serta perbankan untuk menyukseskan program penyediaan hunian khususnya bagi Masyarakat
Tuesday 13 Sep 2016, 7 : 00 pm

BI Dukung Pembentukan Prinsipal APMK

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) menyambut baik rencana pembentukan prinsipal, atau lembaga pengelola sistem/jaringan transaksi Alat Pembayaran Menggunakan Kartu (APMK) antar anggotanya, dalam bentuk BUMN. Hal ini disampaikan Gubernur BI, Agus D.W. Martowardojo, dalam sambutannya saat menyaksikan penandatanganan nota kesepahaman antara PT Telkom dengan
Sunday 11 Sep 2016, 12 : 33 am

BI: Penjualan Eceran Juli 2016 Tumbuh Melambat

JAKARTA-Survei Penjualan Eceran Juli 2016 mengindikasikan bahwa secara tahunan penjualan eceran mengalami perlambatan. Hal tersebut tercermin dari Indeks Penjualan Riil (IPR) Juli 2016 yang tumbuh 6,7% (yoy), lebih rendah dibandingkan 16,4% (yoy) pada bulan sebelumnya. Keterangan tertulis Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi Bank
Sunday 11 Sep 2016, 12 : 18 am

Rita Mirasari Diangkat Sebagai Direktur Bank Danamon

JAKARTA- Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) PT Bank Danamon Indonesia, Tbk. (Danamon) menyetujui pengangkatan Rita Mirasari selaku Direktur Perseroan merangkap Direktur Independen. Pengangkatan tersebut disetujui pada RUPSLB yang digelar di Jakarta, Rabu (7/9). Namun demikian, masa tugas Rita Mirasari efektif
Wednesday 7 Sep 2016, 7 : 02 pm

Cadangan Devisa Agustus Naik USD 2,1 Miliar

JAKARTA-Posisi cadangan devisa Indonesia akhir Agustus 2016 tercatat sebesar USD113,5 miliar, lebih tinggi dibandingkan dengan posisi akhir Juli 2016 sebesar USD111,4 miliar. “Cadangan devisa naik USD 2,1 Miliar di akhir Agustus lalu,” ujar Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi BI, Tirta Segara  di Jakarta,
Wednesday 7 Sep 2016, 6 : 00 pm

Citi Priority Bidik Pebisnis Muda Indonesia

JAKARTA-Citi Indonesia meluncurkan layanan perbankan terbaru yakni Citi Priority. Layanan ini ditujukan guna menjawab kebutuhan akan prioritas perencanaan keuangan dan target investasi bagi nasabah di kalangan profesional dan pengusaha/ pebisnis muda di Indonesia. CEO Citi Indonesia Batara Sianturi mengatakan, diversifikasi portofolio layanan
Wednesday 7 Sep 2016, 4 : 34 pm

BI Perkenalkan Transaksi Repo ke Auditor Negara

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) memperkenalkan mekanisme operasional transaksi Repo kepada penegak hukum dan auditor negara.  Hal ini bertujuan guna meningkatkan pemahaman lembaga-lembaga yang mengawasi atau melakukan pemeriksaan terkait pelaksanaan transaksi repo mengenai mekanisme dan kontrak Global Master Repo Agreement (GMRA). Salah satu cara
Wednesday 7 Sep 2016, 4 : 26 pm

Ekonomi Digital Dorong Pertumbuhan Ekonomi

YOGYAKARTA-Ekonomi digital dapat menjadi kunci pendorong pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Dengan setengah penduduk Indonesia yang berusia di bawah 30 tahun, perkembangan teknologi informasi yang sangat pesat dapat dimanfaatkan untuk mendukung kegiatan ekonomi. “Ekonomi dan keuangan digital juga dapat membuka kesempatan pengembangan keuangan
Wednesday 7 Sep 2016, 12 : 03 pm

Survei BI: Konsumen Tetap Optimis

JAKARTA-Survei Konsumen Bank Indonesia (BI) mengindikasikan bahwa keyakinan konsumen terhadap kondisi perekonomian Indonesia tetap berada dalam level optimis. Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) pada Agustus 2016 berada dalam level optimis, yaitu sebesar 113,3, meski sedikit lebih rendah dibandingkan bulan sebelumnya yang sebesar 114,2.
Monday 5 Sep 2016, 6 : 17 pm

BI Gagas 4 Pilar Kebijakan Dukung Daya Saing Pariwisata KTI

MANADO-Bank Indonesia (BI) menggagas 4 (empat) pilar prioritas kebijakan sebagai sumber pertumbuhan baru ekonomi. Salah satunya, peningkatan daya saing industri pariwisata. Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI), Perry Warjiyo menyakini daya saing pariwisata dapat menjadi strategi khusus untuk mendukung ekonomi saat ini. “Perlambatan
Friday 2 Sep 2016, 9 : 03 pm
1 50 51 52 53 54 86