Opini - Page 3

Membongkar Mafioso Politik Indonesia

Oleh: Saiful Huda Ems Biasanya kalau saya mengkritisi Jokowi, yang murka kebanyak sekali, baik melalui komennya di Facebook maupun di group-group Whatsapp (WA) dan japri juga. Namun sekarang yang murka atau marah ke saya semakin sedikit, sangat sepi, seakan mereka sudah semakin
Sunday 31 Mar 2024, 8 : 02 pm

IBU, ‘Air Susu Dibalas Air Tuba’

Oleh: Gabriel Mahal Dalam “Kesaksian Panda Nababan tentang Perubahan Sifat dan Sikap Joko Widodo” di Podcast Keadilan TV (2/12/2023), Opung Panda, begitu politisi senior PDI Perjuangan ini akrab disapa, mengungkapkan kesedihannya. “Saya terus terang masih bergumul. Saya gak bisa bayangkan suasana kebathinan ibu
Monday 6 Nov 2023, 6 : 25 pm

Prediksi Putusan MKMK (Bagian Kedua dari Dua Tulisan)

Oleh: Edi Danggur Menjelang pengucapan putusan atas sidang etik oleh MKMK atas perilaku Hakim MK, ada banyak warga masyarakat yang sangat berharap agar Putusan MK No.90/PUU-XXI/2023 dinyatakan tidak sah atau batal demi hukum. Apakah mungkin MKMK memutuskan melampaui kewenangannya dengan menyatakan tidak
Saturday 4 Nov 2023, 9 : 40 pm

Prediksi Putusan MKMK (Bagian Pertama dari Dua Tulisan)

Oleh: Edi Danggur Putusan MK No.90/PUU-XXI/2023 tanggal 16 Oktober 2023 telah menambahkan norma baru pada Pasal 169 huruf q UU Pemilu mengenai usia capres/cawapres yaitu minimal 40 tahun “atau berpengalaman/sedang menjabat sebagai kepala daerah yang dipilih melalui pemilu”. Secara hukum, MK memutus
Saturday 4 Nov 2023, 7 : 07 pm

Sudah Seharusnya MKMK Membatalkan Putusan No. 90/PUU-XXI/2023

Oleh: Gabriel Mahal Ketua Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) Jimly Asshiddiqie menilai masuk akal apabila putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait batas usia capres-cawapres dibatalkan (cnnindonesia.com, 1/11/2023). Sudah seharusnya begitu. Earl Warren, Ketua Mahkamah Agung ke-14 Amerika Serikat pernah mengatakan bahwa dalam kehidupan yang
Thursday 2 Nov 2023, 7 : 39 am

KPU Digugat, Kajian Hukum Dari Perbuatan Melawan Hukum

Oleh: C Suhadi SH MH Komisi Pemilihan Umum (KPU) sedang di gugat oleh seorang dosen terkait putusan MK No. 90/2023. Adapun alasan gugatan terkait diterimanya Bacapres dan Bacawapres Prabowo Subianto berpasangan dengan Gibran Rakabuming Raka. Dan nilai gugatan tidak tanggung tanggung, KPU
Wednesday 1 Nov 2023, 2 : 24 pm

Gimmick Makan Siang dan Cawe-Cawe Jokowi

Oleh: Achmad Nur Hidayat, MPP Masyarakat Indonesia baru-baru ini dihebohkan dengan pertemuan makan siang antara Presiden Jokowi dan tiga bakal calon presiden di Istana Merdeka. Pertemuan ini dihadiri oleh Prabowo Subianto, Ganjar Pranowo, dan Anies Baswedan. Tidak hanya itu, Jokowi juga mengundang
Tuesday 31 Oct 2023, 7 : 01 pm

Jokowi dan Gibran Ajari Anak Muda untuk Tak Beretika

Oleh: Dr. Edi Hardum, S.IP, SH, MH DUA bulan sebelum, Gibran Rakabuming Raka,  putra sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi) diumumkan menjadi bakal calon Wakil Presiden (Wapres) Prabowo Subianto, suhu politik Indonesia menjadi panas. Pasalnya, banyak pihak menghembuskan isu bahwa Gibran akan menjadi
Monday 30 Oct 2023, 10 : 15 pm

Krisis Konstitusi dan Konflik Politik Semakin Dekat

Oleh: Anthony Budiawan Hakim Konstitusi Arief Hidayat berkabung atas prahara “pengkhianatan konstitusi”. Pernyataannya disampaikan saat menghadiri acara di Kemenkumham beberapa waktu yang lalu. Sebelumnya, Mahkamah Konstitusi (MK) mengabulkan permohonan uji materi persyaratan batas usia capres-cawapres. Dalam putusannya, MK menambah norma baru, sebagai
Monday 30 Oct 2023, 6 : 39 pm

Putusan MK Dapat Dinyatakan Tidak Sah

Oleh: Gabriel Mahal Enam belas Guru Besar Hukum Tata Negara dan Hukum Administrasi melaporkan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Anwar Usman ke Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) atas dugaan pelanggaran Kode Etik dan Perilaku Hakim. Bahkan didesak agar Ketua MK Anwar Usman diberhentikan
Monday 30 Oct 2023, 4 : 44 pm

Politik Jungkir Balik Ala Jokowi

Oleh: Nuryaman “Berry” Hariyanto DALAM beberapa hari terakhir, tepatnya di penghujung Oktober 2023, ada perasaan “senasib serasa” yang dialami ribuan, bahkan jutaan pendukung, loyalis dan relawan Joko Widodo di seluruh Indonesia serta diaspora di sejumlah negara. Mereka kesal, marah, tidak terima, sakit
Thursday 26 Oct 2023, 12 : 33 pm

Imajinasi, Gibran Effect Ternyata Minus Besar

Oleh: Anthony Budiawan Pemerintahan Joko Widodo segera berakhir. Akan tetapi, nampaknya Jokowi dan keluarga masih mau menikmati kekuasaan. Tidak mau meninggalkan kekuasaan. Alhasil, segala upaya dilakukan untuk memperpanjang kekuaaan Jokowi. Gagal. Akhirnya, anak sulung Jokowi yang masih belum cukup umur dimajukan. Gibran
Thursday 26 Oct 2023, 10 : 47 am

PDI Perjuangan dan 7 Kemenangan Jokowi

Oleh: Adian Napitupulu Banyak orang bertanya pada Saya arah dukungan Jokowi pada Capres 2024. Jawaban Saya adalah “Secara konstitusional maka Presiden sebagai Kepala Negara maupun Kepala Pemerintahan harus bersikap netral dan tidak berpihak dengan mengumumkan di depan umum.” Lalu bagaimana dengan sikap
Sunday 22 Oct 2023, 8 : 35 pm

MK Menyuburkan Dinasti Politik

Oleh: Pangi Syarwi Chaniago Mahkamah Konstitusi (MK) mengeluarkan keputusan yang mengubah dan mengguncangkan dinamika politik Indonesia. Putusan tersebut mengenai batasan usia calon presiden dengan penambahan norma “berpengalaman sebagai kepala daerah.” Keputusan tersebut memunculkan perdebatan sengit terkait perkembangan dinasti politik di Indonesia. Dinasti
Friday 20 Oct 2023, 10 : 54 am

Menakar Rekam Jejak Ganjar

Oleh: Mohamad Guntur Romli Alasan memilih Joko Widodo pada pemilu 2014 lalu karena dia bukan anak siapa-siapa, tidak bawa-bawa siapa ayahnya, pekerja keras dan punya integritas. Maka alasan yang sama untuk saya mendukung Ganjar-Mahfud 2024. Mereka bukan anak siapa-siapa, tidak bawa-bawa siapa
Friday 20 Oct 2023, 7 : 08 am

Istighfarlah Pak Jokowi

Oleh: Saiful Huda Ems Awalnya kirain hanya saya sendirian dari para pendukung Joko Widodo (Jokowi) yang kesal dan protes ke Presiden Jokowi. Ternyata lambat laun, satu persatu teman-teman lainnya, pun punya pikiran yang sama, kesal dan protes keras ke Presiden Jokowi. Ada
Thursday 19 Oct 2023, 10 : 21 pm

Prioritaskan Dana Pendidikan Anak Atau Dana Pensiun

Oleh: Krizia Maulana  Di tengah kesibukan pekerjaan, mengurus anak, membayar cicilan rumah/kendaraan, kebutuhan rumah tangga, dan aneka tagihan lainnya, kita juga harus menyiapkan dana untuk pendidikan tinggi anak dan dana untuk masa pensiun. Menyiapkan dana pendidikan anak menjadi salah satu tugas besar
Wednesday 18 Oct 2023, 11 : 45 am

Standing Ovation Untuk Andi Widjajanto

Oleh: Albertus Magnus Putut Prabantoro Lembaga Ketahanan Nasional RI (Lemhannas), sekolah tertinggi di Indonesia untuk para pemimpin nasional, berkabung. Wajah para hadirin menunjukkan kesedihan. Meski demikian, para hadirin memberi penghormatan tertinggi dengan melakukan standing ovation kepada si pembicara. Berdiri sambil bertepuk tangan.
Tuesday 17 Oct 2023, 4 : 50 pm

Ketua MK Patut Diduga Melanggar Kode Etik Hakim Konstitusi

Oleh: Edi Danggur, S.H., M.M., M.H Orang Romawi mencita-citakan keadilan seperti iustitia, dewi keadilan, yang matanya ditutup dengan sehelai kain tebal. Di tangan kirinya memegang sebuah neraca. Tangan kanannya memegang sebilah pedang yang tajam. Mata yang ditutup kain tebal itu menggambarkan sikap
Tuesday 17 Oct 2023, 4 : 19 pm

Jokowi Presiden Serakah

Oleh: Saiful Huda Ems Masih teringat dengan jelas, bagaimana saya dahulu bersama bapak-bapak dan ibu-ibu dosen hukum kami tercinta, bersusah payah menyelenggarakan acara-acara Seminar Nasional di Bandung, dengan tujuan agar Pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR R.I) dapat segera merancang
Monday 16 Oct 2023, 11 : 17 pm

Karpet Merah dan Ambisi Berkuasa

Oleh: Saiful Huda Ems Soeharto dulu juga selalu bilang kedaulatan ada di tangan rakyat, namun ternyata penentu utama pengangkatan atau pemilihan setiap pejabat tinggi bahkan tertinggi negara ada di tangannya. Apakah sekarang mau terulang lagi hal yang seperti ini di era Joko
Sunday 15 Oct 2023, 10 : 36 am
Unhook Sky Khadafi

BI Cetak Kelender Seharga Rp6, 6 Miliar

Oleh: Uchok Sky Khadafi Ingat kelender, ingat Gus Dur yang pernah berlucu ria tentang Kelender. Buat Gus Dur, bila ingin kenyang selama satu tahun, belilah kelender yang seharga sepuluh ribu. Dengan memiliki satu kelender saja, sudah cukup memenuhi kebutuhan selama satu tahun.
Tuesday 10 Oct 2023, 1 : 23 pm

Pilpres dan Perlunya Persatuan

Oleh:MH. Said Abdullah Menjelang pendaftaran calon presiden dan calon wakil presiden ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) seluruh masyarakat Indonesia, terutama kalangan elit  politik perlu terus menebar suasana sejuk dan kondusif. Berbagai komentar yang dapat memicu ketegangan, kecurigaan, konfrontasi sosial semaksimal mungkin harus
Monday 9 Oct 2023, 10 : 57 am

Strategi Investasi di Tahun Pemilu

Oleh: Katarina Setiawan Masyarakat Indonesia bersiap menyambut pesta demokrasi 2024, dengan Pemilu (Legistatif dan Presiden) pada 14 Februari 2024, serta Pilkada serentak pada 27 November 2024. Seperti di tahun-tahun sebelumnya, ketidakpastian politik terkait Pemilu kerap menimbulkan kekhawatiran sebagian investor di pasar modal.
Wednesday 4 Oct 2023, 4 : 34 pm

Alasan Sequis Selalu Menyuarakan Pentingnya Asuransi Jiwa

Oleh: Yan Ardhianto Jika Anda sudah punya polis asuransi jiwa berarti Anda sepakat bahwa memang  kita perlu sedia payung sebelum hujan, yakni memproteksi finansial keluarga dalam jangka panjang agar tetap terkelola dengan baik dan sebagai jaring pengaman finansial dari risiko kehidupan yang tidak
Tuesday 3 Oct 2023, 11 : 42 am
Sinyal Fed tapering atau pengurangan stimulus dari bank sentral Amerika Serikat sepertinya terlihat semakin jelas akan berlangsung di kuartal keempat ini. Kenaikan Fed Rate diproyeksikan akan maju lebih cepat dan terjadi di tahun 2022, menjadi 0,50%.

Persiapkan Pensiun Sejahtera

Oleh: Freddy Tedja Riset Manulife Investment Management mengungkap rata-rata 69% masyarakat Indonesia memperkirakan mereka harus terus bekerja setelah pensiun. Alasannya beragam, antara lain demi kesejahteraan pribadi, untuk menghidupi diri sendiri jika terjadi keadaan darurat finansial, dan bersiap menghadapi kemungkinan berkurangnya dukungan keluarga
Monday 2 Oct 2023, 3 : 57 pm

Jokowi Harus Tuntaskan Skandal BTS Gate

Oleh: Saiful Huda Ems Memperhatikan jalannya sidang di Pengadilan Tipikor di Jakarta melalui tayangan You Tube, pada Selasa (26/9/2023), dimana hakim telah mencecar habis-habisan anak buah mantan Menkominfo Johnny Plate soal kasus korupsi dan realisasi Proyek BTS di Kominfo, saya jadi bertanya-tanya
Friday 29 Sep 2023, 12 : 45 pm

Jokowi Jangan Lupa Diri

Oleh: Saiful Huda Ems. Pada akhirnya Joko Widodo alias Jokowi nampaknya mulai lupa bahwa dia bisa hebat dan besar bukan oleh dirinya sendiri, melainkan oleh kerja team, parpol pendukung dan relawannya, hingga politisi lokal dari desa itu populer di seantero dunia. Jokowipun
Wednesday 27 Sep 2023, 8 : 37 pm

Mengkritisi Keteledoran Jokowi

Oleh: Saiful Huda Ems Semakin kesini semakin saya lihat banyak keteledoran yang dilakukan oleh Presiden Jokowi. Dan saya perhatikan, Presiden Jokowi rupanya lebih mementingkan politik kekuasaan daripada pendidikan politik yang baik dan benar bagi rakyat itu sendiri. Padahal apa artinya berkuasa jika
Tuesday 26 Sep 2023, 5 : 19 pm
Founder Perfekto untuk Indonesia

Erick Thohir Penentu Pilpres 2024

Oleh: Amir Faisal Nek Muhammad Mencermati arah perkembangan pilpres 2024 saat ini memang memberikan tantangan yang sedikit unik. Tantangan yang penulis maksud adalah adanya rasa kegamangan kolektif bagi pimpinan partai politik, termasuk mungkin juga dialami oleh presiden Jokowi sekali pun dalam hal
Monday 25 Sep 2023, 3 : 31 pm

Mau Jadi Ummatan Wasathan Ataukah Jadi Ummat Penonton?

Oleh: Saiful Huda Ems Tahun 1992 -1993, saya pernah nyaris mau berjihad ke Bosnia untuk melawan Serbia yang saat itu membantai banyak Ummat Islam Bosnia yang mayoritas keturunan Turki. Rencana awalnya mau berangkat dari Jerman bersama teman-teman Mujahiddin seperjuangan yang bermukim di
Wednesday 20 Sep 2023, 5 : 19 pm
Bawaslu

Perihal Pelanggaran Administratif Pemilu

Oleh: Benny Sabdo Apa itu pelanggaran administratif pemilu? Pelanggaran administratif pemilu meliputi pelanggaran tata cara, prosedur atau mekanisme yang berkaitan dengan administrasi pemilu dalam setiap tahapan penyelenggaran pemilu. Merujuk Pasal 460 ayat (1) Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 bahwa subjek atau pelaku
Tuesday 19 Sep 2023, 10 : 16 pm

Para Iblis pun Fasih Bicara Demokrasi

Oleh: Saiful Huda Ems Abu Janda dan Ade Armando bagi saya adalah orang-orang yang belum memiliki landasan berpikir yang benar. Olehnya, kita tidak perlu heran penculik yang dulu dilawannya sekarang malah didukungnya. Mereka orang-orang yang mudah silau dan terpukau oleh kemasan, tidak
Tuesday 19 Sep 2023, 9 : 31 pm

Bersatu Dalam Perbedaan Dukungan

Oleh: Saiful Huda Ems Setiap manusia memiliki kecenderungan untuk mengagumi seseorang. Dan kekaguman itu semakin menguat manakala kita semakin hari semakin mengetahui informasi positif tentang dirinya atau figur yang kita kagumi. Sayangnya kadang kita terjebak hanya pada satu informasi yang kebetulan positif
Monday 18 Sep 2023, 3 : 58 pm
Fredd Tedja-MAMI

Pilih Reksa Dana atau SBN

Oleh:Freddy Tedja Setelah sempat bergerak sangat fluktuatif di bulan Agustus kemarin, kondisi pasar obligasi diperkirakan akan berangsur membaik, ditopang oleh dinamika global dan domestik terkini. Dari sisi global, data-data ekonomi terakhir Amerika Serikat menunjukkan pelemahan, membuat ekspektasi bahwa bank sentral Amerika Serikat
Friday 8 Sep 2023, 10 : 23 pm

“Tuanku ya Rakyat, Gubernur Cuma Mandat”

Oleh: Mohamad Guntur Romli Selasa 5 September malam, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo purna tugas dan bersama keluarganya meninggalkan rumah dinas “Puri Gedeh”. Saat meninggalkan rumah dinas yang sudah ditempati selama 10 tahun, Mas Ganjar nyetir sendiri. Di sampingnya istrinya Ning Siti
Friday 8 Sep 2023, 1 : 31 pm

Strategi Intelijen Pengawasan Pemilu

Oleh: Benny Sabdo Pendekatan intelijen sangat strategis bagi fungsi pencegahan Bawaslu. Intelijen tidak hanya sebagai tulang punggung keamanan negara, tapi juga sangat relevan bagi kinerja Bawaslu. Dalam melakukan pencegahan pelanggaran dan sengketa pemilu, Bawaslu bertugas mengidentifikasi dan memetakan segala potensi kerawanan pemilu.
Wednesday 6 Sep 2023, 8 : 24 am

Bertemunya Dua Belut Politik di Pilpres 2024

Oleh: Saiful Huda Ems Dibanding Anies Baswedan,  saya lebih suka Prabowo Subianto. Dibanding Prabowo,  saya lebih suka Ganjar Pranowo. Namun demikian potensi Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar yang akan memaksimalkan sentimen isu Suku, Agama dan Ras (SARA), serta optimalisasi politik identitas, akan
Sunday 3 Sep 2023, 11 : 32 am

“Menculik Jokowi”

Oleh: Mixil Mina Munir 23 Januari 2023 Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR) dibentuk. Setelah itu baliho, banner dan billboard gambar Prabowo-Cak Imin sebagai pasangan capres-cawapres bertebaran dimana-mana. Alat-alat  peraga itu kebanyakan dipasang oleh caleg dari PKB. Para caleg biasanya memuat foto dirinya
Tuesday 29 Aug 2023, 8 : 51 pm
1 2 3 4 5 25