Bursa - Page 21

PT Morula IVF Surabaya akan mengoptimalkan strategi ekspansi klinik bayi tabung untuk menangkap kebutuhan layanan fertilitas di Jawa Timur.

Laba BMHS Per Kuartal III Anjlok 61,61% Jadi Rp73,73 Miliar

JAKARTA-PT Bundamedik Tbk (BMHS) selama sembilan bulan pertama tahun ini, hanya membukukan laba bersih senilai Rp73,73 miliar atau menurun signifikan sebesar 61,61 persen dibanding periode yang sama di 2021 sebesar Rp192,05 miliar. Berdasarkan laporan keuangan yang dikutip Rabu (23/11), jumlah pendapatan BMHS
Rabu 23 Nov 2022, 8 : 15 pm

Pemegang Saham Pefindo Angkat Direktur Utama yang Baru

JAKARTA-Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS-LB) PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) menyetujui pengangkatan Irmawati sebagai Direktur Utama Pefindo untuk menggantikan Salyadi Saputra. Berdasarkan siaran pers Pefindo yang dilansir di Jakarta, Jumat (18/11), Salyadi mengundurkan diri pada September 2022, karena diangkat sebagai
Jumat 18 Nov 2022, 8 : 45 pm

Raih Penjualan USD885,39 Juta, Laba Bersih TKIM Per Kuartal III Naik 96,52%

JAKARTA-PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Tbk (TKIM) selama periode Januari-September 2022, mencatatkan laba bersih mencapai USD345,18 juta atau melonjak 96,52 persen dibanding periode yang sama di 2021 senilai USD175,66 juta. Berdasarkan laporan keuangan yang dikutip Jumat (18/11), jumlah penjualan TKIM per Kuartal
Jumat 18 Nov 2022, 8 : 39 pm

Melambung 166,94%, Laba Bersih BTON Per Kuartal III-2022 Jadi Rp25,68 Miliar

JAKARTA-PT Betonjaya Manunggal Tbk (BTON) selama sembilan bulan pertama tahun ini membukukan laba bersih tahun berjalan senilai Rp25,68 miliar atau melonjak 166,94 persen (year-on-year). Berdasarkan laporan keuangan yang dikutip Kamis (17/11), total penjualan bersih BTON per Kuartal III-2022 tercatat meningkat 36,68 persen
Kamis 17 Nov 2022, 11 : 34 pm

Naik 6%, Penjualan BELL Per Kuartal III-2022 Jadi Rp312,66 Miliar

JAKARTA- PT Trisula Textile Industries Tbk (BELL) selama sembilan bulan pertama tahun ini mencatatkan nilai penjualan sebesar Rp312,66 miliar atau meningkat 6 persen (year-on-year), karena tingkat permintaan domestik yang masih positif. Menurut Direktur BELL, Heru Jatmiko dalam siaran pers yang dilansir di
Kamis 17 Nov 2022, 11 : 18 pm

Tiga Perusahaan Gelar Book Building, Rentang Harga NINE Termurah

JAKARTA-Sebanyak tiga calon emiten saham hari ini sudah memasuki fase penawaran awal (book building) dari proses penawaran umum perdana saham (IPO), dengan rentang harga penawaran yang variatif mulai sekitar Rp70-Rp90 hingga Rp160-Rp210 per saham. Berdasarkan informasi yang disampaikan Bursa Efek Indonesia (BEI)
Rabu 16 Nov 2022, 9 : 09 pm

Komisaris Beli 15 Juta Saham HOKI di Saat Harga Turun

JAKARTA-Komisaris PT Buyung Poetra Sembada Tbk (HOKI), Elly Tjandra memutuskan membeli sebanyak 15 juta lembar saham perseroan di saat harganya berada dalam tren menurun sejak Februari 2021. Berdasarkan laporan manajemen HOKI yang disampaikan oleh Corporate Secretary Buyung Poetra Sembada, Victor R Lanes,
Selasa 15 Nov 2022, 8 : 03 pm

Melorot 5,41%, Laba Bersih ERAA Per Kuartal III-2022 Jadi Rp680,29 Miliar

JAKARTA-PT Erajaya Swasembada Tbk (ERAA) selama sembilan bulan pertama tahun ini, membukukan laba bersih senilai Rp680,29 miliar atau menurun 5,41 persen dibanding periode yang sama di 2021 sebesar Rp719,21 miliar. Berdasarkan laporan keuangan yang dipublikasi di Jakarta, Selasa (15/11), nilai penjualan ERAA
Selasa 15 Nov 2022, 5 : 31 pm

TOTL Targetkan Pendapatan di 2023 Capai Rp2,3 Triliun

JAKARTA-PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) mengincar perolehan pendapatan pada tahun depan mencapai Rp2,3 triliun. Sedangkan laba bersih ditargetkan sebesar Rp95 miliar atau lebih tinggi dibanding proyeksi di 2022 yang senilai Rp75 miliar. Estimasi kinerja keuangan tersebut disampaikan Corporate Secretary TOTL Anggie
Kamis 10 Nov 2022, 4 : 41 pm

NANO Terperosok ke Level Terendah Sejak IPO, Kini Harganya Rp35/Saham

JAKARTA-Saham PT Nanotech Indonesia Global Tbk (NANO) yang dicatatkan di Papan Akselerasi kembali terperosok ke level terendah pasca pencatatan perdana saham pada 10 Maret 2022. Hingga penutupan Sesi I perdagangan hari ini, NANO berada di level 35. Pada perdagangan di sesi pertama,
Rabu 9 Nov 2022, 9 : 06 pm

Pemegang Saham Restui Rencana Rights Issue YELO Sebanyak 15,3 Miliar Saham

JAKARTA-Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS-LB) PT Yelooo Integra Datanet Tbk (YELO) menyetujui rencana perseroan yang akan melaksanakan rights issue sebanyak-banyaknya 15.302.195.240 saham bernilai nominal Rp100 per lembar. Menurut Direktur Utama YELO, Wewy Susanto usai RUPS-LB di Jakarta, Rabu (9/11), para
Rabu 9 Nov 2022, 8 : 33 pm

Laba Bersih PTPP Per Kuartal III Cuma Naik 8,96% Jadi Rp141 Miliar

JAKARTA-PT PP (Persero) Tbk (PTPP) selama sembilan bulan pertama tahun ini, membukukan laba bersih senilai Rp141,02 miliar atau meningkat 8,96 persen (year-on-year) di tengah pertumbuhan pendapatan yang mencapai 20,07 persen. Berdasarkan laporan keuangan PTPP yang dipublikasi BEI di Jakarta, Selasa (8/11), selama
Selasa 8 Nov 2022, 9 : 23 pm

Laba Bersih HEAL Per Kuartal III Anjlok 68,24% Jadi Rp245,53 Miliar

JAKARTA-PT Medikaloka Hermina Tbk (HEAL) selama sembilan bulan pertama tahun ini hanya mampu membukukan laba bersih senilai Rp245,53 miliar atau melorot hingga 68,24 persen (year-on-year). Berdasarkan laporan keuangan yang dipublikasi di Jakarta, Jumat (4/11), jumlah pendapatan HEAL untuk periode yang berakhir 30
Jumat 4 Nov 2022, 8 : 10 pm

Rugi Bersih LPKR Per Kuartal III-2022 Bengkak 236% Jadi Rp1,93 Triliun

JAKARTA-PT Lippo Karawaci Tbk (LPKR) selama sembilan bulan pertama tahun ini mencatatkan rugi bersih mencapai Rp1,93 triliun atau melonjak hingga 236,09 persen (year-on-year). Berdasarkan laporan keuangan LPKR yang dikutip Kamis (3/11), total pendapatan bersih perseroan per Kuartal III-2022 tercatat menurun 12,91 persen
Kamis 3 Nov 2022, 8 : 35 pm

Siap Kuasai 75,51 Saham SMBR, SMGR Bakal Rights Issue 1,07 Miliar Saham

JAKARTA-PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SMGR) berencana melakukan rights issue dengan menerbitkan sebanyak 1,07 miliar saham dalam mengakomodir rencana pemerintah untuk menambah modal SMGR melalui inbreng saham negara di PT Semen Baturaja (Persero) Tbk (SMBR). Berdasarkan keterbukaan informasi SMGR yang dikutip Kamis
Kamis 3 Nov 2022, 5 : 57 pm
Bursa Saham, IHSG, Saham EMTK, Saham TBIG

Sektor Perbankan Cemerlang, Inilah Saham 4 Sektor Trading Pekan Ini

JAKARTA-Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengalami penguatan pada pekan lalu, karena tertopang 3 sentimen positif dari dalam dan luar negeri. Menurut Equity Analyst PT Indo Premier Sekuritas, Angga Septianus, dari luar negeri ada 2 sentimen positif, yakni pertumbuhan PDB China dan aktivitas
Senin 31 Okt 2022, 11 : 07 pm
Untuk target pencatatan Efek baru di 2022 adalah sebanyak 68 Efek, yang terdiri dari pencatatan saham, obligasi baru dan pencatatan efek lainnya yang meliputi ETF

BEI Luncurkan Indeks IDX Sharia Growth Jadi Alternatif Panduan Investasi Syariah

JAKARTA-PT Bursa Efek Indonesia (BEI) meluncurkan Indeks IDX Sharia Growth yang bertujuan untuk memberikan panduan berinvestasi syariah bagi para investor dan sekaligus sebagai milestone baru dalam perkembangan pasar modal syariah. Menurut Sekretaris Perusahaan BEI, Yulianto Aji Sadono dalam keterangan pers yang dilansir
Senin 31 Okt 2022, 10 : 51 pm

Raup Pendapatan Rp15,18 Triliun, Laba Bersih MTDL Per Kuartal III Naik 5,7%

JAKARTA-PT Metrodata Electronics Tbk (MTDL) selama sembilan bulan pertama tahun ini, membukukan laba bersih sebesar Rp371,42 miliar atau bertumbuh 5,7 persen (year-on-year). Berdasarkan laporan keuangan yang dipublikasi di Jakarta, Kamis (27/10), pertumbuhan laba bersih MTDL tersebut ditopang perolehan pendapatan hingga Kuartal III-2022
Jumat 28 Okt 2022, 6 : 56 pm

Laba Bersih UNVR Per Kuartal Ketiga Tumbuh 5,3% Jadi Rp4,6 Triliun

JAKARTA-PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR) pada periode Januari-September 2022, membukukan laba bersih mencapai Rp4,6 triliun atau bertumbuh 5,3 persen (year-on-year). Menurut Presiden Direktur UNVR, Ira Noviarti dalam siaran pers yang dilansir di Jakarta, Kamis (27/10), pertumbuhan laba bersih tersebut ditopang perolehan penjualan bersih
Kamis 27 Okt 2022, 8 : 27 pm

Harga Saham Dalam Tren Menurun Dirut Tambah Kepemilikan di BUAH

JAKARTA-Direktur Utama PT Segar Kumala Indonesia Tbk (BUAH), Renny Lauren memutuskan untuk menambah kepemilikan di perseroan saat harga saham melanjutkan tren menurun secara jangka pendek. Berdasarkan laporan Renny kepada Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang dipublikasi Bursa Efek Indonesia (BEI) di Jakarta, Rabu
Rabu 26 Okt 2022, 8 : 27 pm
Untuk target pencatatan Efek baru di 2022 adalah sebanyak 68 Efek, yang terdiri dari pencatatan saham, obligasi baru dan pencatatan efek lainnya yang meliputi ETF

Tahun Depan BEI Fokus Genjot Pengembangan Produk Derivatif

JAKARTA-PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menyampaikan, pada tahun depan akan lebih konsentrasi dalam pengembangan produk derivatif, seperti peluncuran Single Stock Future (SSF) maupun mendorong Anggota Bursa (AB) untuk memperbanyak produk waran terstruktur. Rencana kerja di 2023 tersebut disampaikan oleh Direktur Utama BEI,
Rabu 26 Okt 2022, 7 : 38 pm

BIPI Kuasai 100% Saham PTT Mining Senilai USD471,17 Juta

JAKARTA-Anak usaha PT Astrindo Nusantara Infrastruktur Tbk (BIPI), PT Sintesa Bara Gemilang (SBG) berencana membeli 100 persen saham PTT Mining Limited (PML) yang dimiliki PTT Holding International Ltd (PIH), dengan nilai transaksi sebesar USD471,17 juta. Berdasarkan keterbukaan informasi BIPI yang dikutip Kamis
Kamis 20 Okt 2022, 7 : 01 pm
IPO

Butuh Modal Kerja, Ketrosden Triasmitra Rencanakan IPO Senilai Rp153,4 Miliar

JAKARTA-PT Ketrosden Triasmitra Tbk berencana melakukan penawaran umum perdana saham (IPO) dengan nilai emisi sebesar Rp153,4 miliar, yang dananya akan dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan modal kerja perseroan maupun entitas usaha. Berdasarkan Prospektus IPO yang dipublikasi di Jakarta, Kamis (20/10), perusahaan dengan brand
Kamis 20 Okt 2022, 5 : 39 pm

WEHA Bidik Laba Bersih di 2022 Sebesar Rp18 Miliar

JAKARTA-PT WEHA Transportasi Indonesia Tbk (WEHA) menargetkan perolehan laba bersih di 2022 sebesar Rp18 miliar atau berbalik positif dibanding kinerja keuangan di 2021 yang mencatatkan rugi bersih mencapai Rp9,6 miliar. Menurut Direktur Utama WEHA, Andrianto Putera Tirtawisata dalam siaran pers yang dilansir
Rabu 19 Okt 2022, 11 : 53 pm

Menguat Optimal di Sesi I, Waspadai Potensi Koreksi UNVR dan ARTO

JAKARTA-Pergerakan harga saham PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR) dan PT Bank Jago Tbk (ARTO) hingga penutupan Sesi I perdagangan hari ini dinilai sudah mengalami kenaikan optimal, sehingga para pelaku pasar patut mewaspadai aksi profit taking. Saat penutupan sesi pertama, harga UNVR terpantau
Rabu 19 Okt 2022, 11 : 38 pm

ROTI Batasi Harga Buyback Saham Maksimal Rp1.700 Per Lembar

JAKARTA-PT Nippon Indosari Corpindo Tbk (ROTI) berencana melakukan pembelian kembali (buyback) saham sebanyak 102.828.499 lembar, dengan harga pembelian maksimal senilai Rp1.700 per saham. Berdasarkan keterbukaan informasi ROTI yang dipublikasi Bursa Efek Indonesia (BEI) di Jakarta, Rabu (19/10), pada rencana buyback saham yang
Rabu 19 Okt 2022, 11 : 34 pm
kondisi stabilitas sistem keuangan berdasarkan data September 2021 masih terjaga, dengan kinerja yang terus bertumbuh positif tercermin dari pertumbuhan kredit dan penghimpunan dana di pasar modal

Pemegang Saham Institusi Putuskan Divestasi 5% Kepemilikan di DNET

JAKARTA-PT Megah Eraraharja melaporkan bahwa perseroan telah menjual sebanyak 709.260.564 saham di PT Indoritel Makmur Internasional Tbk (DNET), dengan harga pelaksanaan senilai Rp3.700 per saham. Berdasarkan surat Megah Eraraharja kepada Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang dipublikasi BEI pada Rabu (19/10), sebelumnya kepemilikan
Rabu 19 Okt 2022, 11 : 30 pm

Lepas 149 Unit Rusun di Central Park, APLN Kuasai 28,58% Saham CPM

JAKARTA-PT Agung Podomoro Land Tbk (APLN) melaporkan bahwa perseroan telah menjual sebanyak 149 Sertifikat Hak Milik (SHM) atas unit satuan rumah susun (SRS) di Central Park kepada PT CPM Assets Indonesia (CPM) senilai Rp4,53 triliun. Keterbukaan informasi APLN tersebut dipublikasikan Bursa Efek
Selasa 18 Okt 2022, 5 : 58 pm

Gandeng JIP, EXCL Kembangkan Sarana Deteksi Plat Kendaraan Berbasis Digital

JAKARTA-PT XL Axiata Tbk (EXCL) memutuskan untuk menggandeng PT Jakarta Infrastruktur Propertindo (JIP) yang merupakan anak usaha PT Jakarta Propertindo (Jakpro) untuk mengembangkan solusi digital License Plate Recognition (sarana pengenal nomor kendaraan bermotor/LPR), dengan memanfaatkan konektivitas 5G. Menurut Direktur Teknologi & Chief
Selasa 18 Okt 2022, 3 : 14 pm

Blibli Bidik Dana IPO Rp8,17 Triliun Untuk Bayar Utang ke BBCA dan BTPN

JAKARTA-PT Global Digital Niaga Tbk (blibli) berencana melakukan penawaran umum perdana saham (IPO) untuk menggalang dana maksimal sebesar Rp8,17 triliun, yang sebagian besar akan digunakan untuk membayar utang ke BBCA dan BTPN. Berdasarkan Prospektus IPO calon emiten dengan ticker BELI ini, perseroan
Senin 17 Okt 2022, 3 : 06 pm
1 19 20 21 22 23 50