Featured - Page 69

Featured posts

Sebas Salang: APBD NTT Harus Digenjot Hingga Rp 25 Triliun

JAKARTA – Bakal Calon Wakil Gubernur Nusa Tenggara Timur (Bacawagub NTT), Sebastian Salang, mengatakan kondisi keuangan Provinsi NTT saat ini sudah sangat kritis. Karenanya, permasalahan yang luar biasa ini harus segera mendapatkan perhatian dan solusi yang tepat. Hal tersebut disampaikan Sebastian Salang
Senin 15 Apr 2024, 3 : 15 pm

Presiden: Perkembangan Sektor Keuangan Syariah Menjanjikan

JAKARTA-Walaupun terjadi perlambatan ekonomi di dunia yang berdampak pada ekonomi nasional, perkembangan sektor jasa keuangan syariah ternyata masih sangat menjanjikan dan cukup baik untuk dikembangkan. Hal ini tercermin dari kinerja perbankan syariah, reksadana syariah dan industri keuangan non bank syariah yang terus
Selasa 5 Jan 2016, 5 : 58 pm
SUDIRMAN SAID

Sudirman Said Pasrah Pungutan DKE Ditunda

JAKARTA – Soal Dana Ketahanan Energi (DKE) akhirnya pemerintah luluh dan memutuskan untuk menunda. Kementerian Energi dan Sumber Daya Manusia (ESDM) memberi apresiasi terhadap semua masukan dari berbagai pihak. “Saya percaya bahwa banyaknya masukan merupakan pertanda bahwa kita memilki kepedulian yang tinggi dalam
Selasa 5 Jan 2016, 1 : 16 pm

Inilah Harga BBM Yang Berlaku Mulai Selasa

JAKARTA-Pemerintah secara resmi memutuskan menunda penarikan pungutan Dana Ketahanan Energi (DKE) sebesar Rp 200/liter untuk pembelian premium dan Rp 300/liter untuk pembelian solar. Dengan demikian, harga BBM yang diumumkan pemerintah beberapa waktu lalu, yakni premium Rp 7.150/liter dan solar Rp 5.950/liter tidak
Senin 4 Jan 2016, 11 : 23 pm

Penduduk Miskin Capai 28,5 Juta September 2015

JAKARTA-Badan Pusat Statistik (BPS) mengungkapkan jumlah penduduk miskin di Indonesia pada September 2015 mencapai 28,51 juta orang (11,13 %). Dengan kata lain berkurang sebesar 0,08 juta orang dibandingkan dengan kondisi Maret 2015 yang sebesar 28,59 juta orang (11,22 %). Lebih jauh BPS
Senin 4 Jan 2016, 1 : 01 pm
BI

BI Terbitkan Ketentuan Pembentukan Tambahan Modal Bank

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) menerbitkan ketentuan yang mewajibkan bank untuk membentuk tambahan modal di saat kondisi ekonomi sedang baik (boom period). Penerapan ketentuan pembentukan tambahan modal untuk mengantisipasi kerugian dari pertumbuhan kredit/pembiayaan yang berlebihan (Countercyclical Buffer). Kewajiban pembentukan Countercyclical Buffer tersebut dituangkan dalam
Kamis 31 Des 2015, 6 : 01 pm
Pramono Anung

Seskab: 2016, Mudah-mudahan Ekonominya Lebih Baik

JAKARTA-Sekretaris Kabinet (Seskab) Pramono Anung mengatakan sepanjang tahun 2015 merupakan tahun yang penuh tantangan bagi pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK). Salah satu tantangan terbesar yakni persoalan konsolidasi politik terkait adanya pengelompokkan di parlemen antara partai-partai politik
Kamis 31 Des 2015, 5 : 48 pm

Tekan Biaya Logistik, Pelabuhan Merauke Harus Selesai 2016

MERAUKE-Presiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau Pelabuhan Perikanan Merauke.‎ Namun sayangnya pembangunan pelabuhan ini sempat terkendala masalah pendanaan. Oleh karena itu presiden berharap 2016 dermaga ini bisa beroperasi. Bahkan bisa menjadi pintu keluar (ekspor) ikan di perairan Merauke yang memang mempunyai potensi perikanan
Rabu 30 Des 2015, 4 : 56 pm
OJK

OJK Sebut Aturan Obligasi Daerah Tinggal Selangkah Lagi Rampung

JAKARTA – Beberapa pemerintah daerah (Pemda) yang sudah mengajukan obligasi daerah sepertinya bakal menjadi kenyataan. Pasalnya Otoritas Jasa Keuangan (OJK) kian dekat untuk merampungkan aturan mainnya yang selama ini dikeluhkan oleh banyak Pemda. “Pembahasan obligasi daerah ini sudah mengerucut. Tinggal sedikit lagi di
Rabu 30 Des 2015, 3 : 58 pm

Putut: 2016, Tahun Pembentukan Kembali Bangsa

JAKARTA – Terkuaknya kasus #papamintasaham Freeport merupakan hadiah paling berharga yang diterima rakyat Indonesia di penghujung tahun ke 70 usia kemerdekaan Republik Indonesia. Kasus itu bukan semata-mata soal pribadi pelakunya tetapi lebih terletak pada kenyataan negara dan kemerdekaannya disia-siakan oleh para penyelenggara
Rabu 30 Des 2015, 3 : 21 pm

Loon Google Alternatif Komplementer Penetrasi Broadband 4G

JAKARTA – Project Loon dari Google akan digunakan untuk memberikan konektivitas Broadband 4G yang memadai dan terjangkau bagi masyarakat. “Di mana melalui metoda konvensional tower terrestrial, Loon ini yang digunakan sebagai alternatif dan komplementer, “ tutur Menteri Kominfo Rudiantara saat berbincang di depan pekerja
Rabu 30 Des 2015, 4 : 30 am

258 Tokoh Sampaikan Keprihatinan Krisis Ekologis ke Presiden

JAKARTA – Lebih dari 258 tokoh, baik yang berasal dari kalangan akademisi, tokoh agama dan kebudayaan serta aktivis social menyampaikan  keprihatinan terhadap penanganan krisis ekologi dan sosial di Indonesia, khususnya di Pulau Jawa, kepada Presiden Joko Widodo. Mereka yang tergabung dalam Forum Pengajar,
Rabu 30 Des 2015, 4 : 16 am
Freeport Indonesia

Kontribusi Freeport Dalam Pembangunan Papua Cuma 2%

JAKARTA-Kontribusi PT Freeport Indonesia yang bercokol di tanah Papua sejak 1967 silam dianggap minim dalam mendongkrak pembangunan di tanah Papua. Hal ini bukanlah omong kosong, karena berdasar data yang ada kontribusi Freeport selama ini hanya 2 persen dari total pembangunan yang terjadi
Rabu 30 Des 2015, 3 : 50 am

Pemerintah Beberkan Alasan Freeport Ngotot Perpanjang Kontrak

JAKARTA-Pemerintah membeberkan alasan dibalik ngotornya PT Freeport Indonesia (PTFI) memperpanjang Kontrak Karya (KK) penambangan di Papua hingga 2041 meskipun sebenarnya KK itu  baru berakhir pada 2021. Salah satunya,  kontribusi tambang yang dikelola Freeport sangat besar terhadap perusahaan holding, Freeport McMoran. Bahkan dibanding
Selasa 29 Des 2015, 4 : 51 pm

Minggu Depan, Kontraktor Blok Masela Diundang ke Istana

JAKARTA-Meskipun sudah ada usulan revisi Plan of Development (PoD), tapi karena concern masyarakat begitu besar. Kemudian juga Presiden berkali-kali menekankan bahwa ini proyek besar, jangkanya panjang, investasinya besar sekali, maka pemerintah berhati-hati betul dan mempertimbangkan semua aspek mengenai pengembangan Blok Masela, di
Selasa 29 Des 2015, 4 : 16 pm

PDIP Yakin Pemerintah Satu Suara Soal Freeport

JAKARTA-Wakil Ketua Komisi I TB Hasanudin meminta Dirut PT Freeport Indonesia Maroef Syamsuddin tidak mengadu domba masyarakat Papua dengan Pemerintah Indonesia dengan mengatakan bahwa orang diluar tidak mengetahui dan mengenal masalah Freeport. Mantan Sekmil Presiden era Megawati ini menilai pemerintah akan satu
Selasa 29 Des 2015, 12 : 06 pm

PAW PDIP, Eva Sundari Gantikan Pramono, Tuti Roosdiono Gantikan Tjahjo

JAKARTA-Presiden Joko Widodo telah menandatangani Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 129/P/Tahun 2015 tentang Peresmian Penggantian Antar Waktu (PAW) Anggota Dewan Perwakilan Rakyat dan Anggota Majelis Permusyawaratan Rakyat Masa Jabatan Tahun 2014-2019. Keppres yang diterbitkan pada tanggal 18 Desember 2015 secara rersmi memberhentikan dengan
Senin 28 Des 2015, 10 : 02 pm

INAF Serahkan Keputusan Merger Kepada Pemegang Saham

JAKARTA – Manajemen PT Indofarma (Persero) Tbk (INAF) menegaskan kesiapannya untuk melakukan merger dengan perusahaan farmasi pelat merah lainnya, PT Kimia Farma (Persero) Tbk. Apapun kebijakan pemegang saham nantinya, mau dibuat holding atau merger, emiten berkode INAF ini, sudah siap. Namun, satu hal
Senin 28 Des 2015, 6 : 56 pm
Benny Sabdo

Benny Sabdo: DPR ‘Centeng’ Kapitalisme Global

JAKARTA-Direktur Eksekutif Respublica Political Institute (RPI), Benny Sabdo mengeritik keras prilaku elit politik di Indonesia, terutama DPR yang tidak lagi mengabdi kepada kepentingan rakyat. Para wakil rakyat ini justru memilih menjadi pelindung para saudagar global ketimbang menjadi jembatan penghubung bagi kepentingan warga
Sabtu 26 Des 2015, 3 : 01 am
PT Samudera Indonesia Tbk

Ditjen Bina Marga Targetkan Serap Rp 3,9 Triliun

JAKARTA-Direktorat Jenderal (Ditjen) Bina Marga optimis pada Januari 2016 bisa menyerap alokasi anggaran senilai Rp3,96 triliun atau senilai 8,76 persen dari pagu Rp45,2 triliun. Hal tersebut sebagai hasil dari pelelangan dini paket pekerjaan 2016 yang sudah dilakukan sejak Agustus tahun ini. Direktur
Kamis 24 Des 2015, 12 : 15 am

IMF Puji Paket Kebijakan Ekonomi Indonesia

JAKARTA – The International Monetary Fund (IMF) mengapresiasi kebijakan ekonomi yang ditempuh otoritas di Indonesia. Hasil kajian Dana Moneter Internasional ini menyebutkan prospek ekonomi Indonesia tetap solid. Ketua Tim Delegasi IMF ke Jakarta Luis E. Breuer menilai otoritas di Indonesia telah menempuh langkah-langkah
Kamis 24 Des 2015, 12 : 09 am

Menteri ESDM Amandemen 21 KK Pertambangan

JAKARTA-Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Sudirman Said menandatangani 21 Amandemen Kontrak Pertambangan yang terdiri dari 9 Amandemen Kontrak Karya (KK) dan 12 Amandemen Perjanjian Karya Pengusahaan Batubara (PKP2B). Penandatanganan amandemen ini merupakan pelaksanaan dari ketentuan Pasal 169 Undang-Undang No. 4
Rabu 23 Des 2015, 11 : 55 pm

Putusan Pengadilan Tipikor Kasus SDA Diminta Obyektif

JAKARTA-Pengacara mantan Menteri Agama Surya Dharma Ali (SDA), Jhonson Panjaitan meminta tim hakim di Pengadilan Negeri Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) untuk bersikap obyektif dalam memutus kasus politisi Partai Persatuan Pembanguan  (PPP) ini. Obyektifitas ini penting mengingat banyak dakwaan tim jaksa penuntut yang
Rabu 23 Des 2015, 11 : 01 pm

Peradilan Pilkada Tak Mampu Memberikan Keadilan Paripurna

JAKARTA-Pengajar Hukum Tata Negara Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta Ismail Hasani menilai ketentuan Pasal 158 UU 8/2015 yang mengatur tentang pembatasan selisih maksimal sebagai syarat formil dapat diterimanya suatu perkara perselisihan pemilihan bupati/walikota dan gubernur, membuat peradilan pilkada tidak mampu
Rabu 23 Des 2015, 5 : 35 pm

KSEI Dorong Jaringan Kantor Pos Jadi Agen Penjual Reksadana

JAKARTA – PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) mengharapkan semua lembaga keuangan dan lembaga yang memiliki jaringan kantor ke seluruh Indonesia, seperti PT Pos Indonesia (Persero) agar menjadi agen penjual produk reksadana. Menurut KSEI, jika PT Pos dilibatkan, dari aspek infrastruktur, KSEI sendiri
Rabu 23 Des 2015, 4 : 46 pm

OJK Luncurkan Mobile Application Sikapiuangmu

JAKARTA-Otoritas Jasa Keuangan (OJK) meresmikan Pusat Edukasi, Layanan Konsumen dan Akses Keuangan UMKM (PELAKU) serta meluncurkan Mobile Application Sikapiuangmu. Keduanya merupakan bagian dari implementasi Pilar 2 Strategi Nasional Literasi Keuangan Indonesia yaitu upaya OJK untuk memperkuat infrastruktur yang mendukung peningkatan literasi dan
Rabu 23 Des 2015, 4 : 38 pm
Untuk target pencatatan Efek baru di 2022 adalah sebanyak 68 Efek, yang terdiri dari pencatatan saham, obligasi baru dan pencatatan efek lainnya yang meliputi ETF

Satu Emiten Properti Serius Jajaki Produk DIRE-KIK

JAKARTA – Direktur Penilaian Perusahaan PT Bursa Efek Indonesia, Syamsul Hidayat mengakui ada satu emiten properti yang siap menjajaki produk Dana Investasi Real Estate berbentuk Kontrak Investasi Kolektif (DIRE-KIK). Namun, ia enggan untuk menyebutkan nama emiten tersebut karena masih menunggu kelanjutan pembahasan penyempurnaan
Rabu 23 Des 2015, 4 : 18 pm

Indonesia Penyuplai 80% Kebutuhan Rotan Dunia

KATINGAN– Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) Kementerian Perdagangan (Kemendag) meresmikan Sistem Resi Gudang (SRG) rotan pertama di Indonesia yang berlokasi di Kawasan Industri Rotan Hampangen, Kabupaten Katingan, Kalimantan Tengah. Sebagai penghasil rotan terbesar di Kalimantan, kabupaten ini diharapkan mampu mengoptimalkan integrasi
Selasa 22 Des 2015, 11 : 00 pm

Energy Watch: Pertamina Harus Tolak Segala Bentuk Intervensi

JAKARTA-Energy Watch Indonesia (EWI) meminta PT Pertamina membersihkan mafia migas dan antek-anteknya yang bisa menggerogoti Pertamina. Selain melawan mafia migas, Pertamina pun harus berani dan tidak boleh tunduk terhadap segala bentuk intervensi dari siapapun. Sebab intervensi bertujuan meminta sesuatu dari Pertamina secara
Selasa 22 Des 2015, 10 : 05 pm

Hasil Pengawasan Semester II, 60% Produk Sesuai SNI dan Label

JAKARTA – Kementerian Perdagangan (Kemendag) mengumumkan hasil pengawasan semester II tahun 2015, baik yang dilakukan secara berkala maupun secara khusus di berbagai daerah di Indonesia. Hasilnya 60% dari 295 produk yang diawasi telah sesuai SNI Wajib, petunjuk penggunaan manual dan garansi (MKG), serta
Selasa 22 Des 2015, 9 : 23 pm
buruh

FPBI Usul Cuti Melahirkan Diperpanjang Hingga 6 Bulan

JAKARTA-Federasi Perjuangan Buruh Indonesia (FPBI) mendesak pemerintah dan pengusaha untuk memberikan hak yang layak bagi buruh perempuan di Indonesia. Pasalnya, hingga saat ini, perlakuan terhadap buruh perempuan masih diskriminatif bahkan tidak mendapatkan haknya sesuai yang telah diatur dalam undang-undang (UU) ketenagakerjaan. Kordinator
Selasa 22 Des 2015, 6 : 17 pm

Basarah: PDIP Tak Pimpin DPR Bukti Korban Revolusi Mental

JAKARTA-Pemerintahan era Jokowi lebih menekankan pembangunan dengan fondasi revolusi mental. Revolusi mental itu seperti koalisi kekuasaan tanpa syarat. “Namun sayangnya, dengan revolusi mental itu mengakibatkan PDIP sebagai pemenang pemilu tidak bisa mendapat jatah pimpinan DPR,” kata Ketua Fraksi PDIP di MPR Ahmad
Selasa 22 Des 2015, 4 : 46 pm

Kebutuhan Uang Periode Desember Diproyeksi Rp 80,7 Triliun

JAKARTA – Bank Indonesia (BI) mengantipasi kebutuhan masyarakat menjelang Natal dan Akhir Tahun 2015 dengan mempersiapkan pelayanan sistem pembayaran agar dapat melayani kebutuhan masyarakat. Bank sentral memperkirakan kebutuhan uang (outflow) periode Desember 2015 sebesar Rp80,7 triliun atau meningkat 10,7% dibanding realisasi outflow pada
Selasa 22 Des 2015, 4 : 10 pm

Kemenperin Andalkan 4 Sektor Industri Jadi Motor Pertumbuhan di 2016

JAKARTA-Kementerian Perindustrian (Kemenperin) optimistis pertumbuhan industri meningkat pada 2016 nanti. Sektor industri non migas diproyeksikan dapat tumbuh pada kisaran antara 5,7-6,1 persen dengan didukung oleh peningkatan investasi pada kelompok industri tertentu yang terjadi pada 2014 dan 2015. Menurut Menteri Perindustrian Saleh Husin,
Sabtu 19 Des 2015, 9 : 46 am

Outlook Pemberantasan Korupsi Memasuki Episode Suram

JAKARTA-Komisi III DPR berhasil menentukan lima dari 10 orang calon pimpinan (capim) terpilih setelah menjalani serangkaian uji kepatutan dan kelayakan di komisi bidang hukum DPR tersebut. Pemilihan dilakukan melalui mekanisme pengambilan suara terbanyak dari seluruh anggota Komisi III DPR yang berjumlah 54
Sabtu 19 Des 2015, 2 : 09 am

Kemenperin Kembangkan 14 Kawasan Industri

JAKARTA-Menteri Perindustrian (Menperin) Saleh Husin terus memacu pengembangan kawasan industri yang fokus dibangun di luar Pulau Jawa, termasuk di kawasan Indonesia timur. Sepanjang 2015-2019, Kemenperin akan memfasilitasi pembangunan 14 kawasan industri. Percepatan program tersebut juga didorong oleh kerja sama Kemenperin dengan para
Jumat 18 Des 2015, 1 : 50 am
HENDARDI

7 Jaksa Agung Sejak 1999, Selalu Melindungi Setnov

JAKARTA-Ketua Setara Institute Hendardi menilai keputusan Setya Novanto (Setnov) untuk mundur dari posisi Ketua DPR menjadi penyela untuk menuntaskan skandal renegosiasi PT Freeport Indonesia. Namun keputusan “papa minta mundur” ini tidak akan memulihkan nama DPR yang sudah terlanjur tercoreng. “Prilaku Novanto yang
Kamis 17 Des 2015, 2 : 43 am
1 67 68 69 70 71 86