June 2015 - Page 6

Realisasi Penerimaan Pajak Baru Capai Rp 377,028 Triliun

JAKARTA- Ditjen Pajak mencatat realisasi penerimaan pajak hingga 31 Mei 2015 mencapai Rp 377,028 triliun. Jumlah tersebut setara dengan 29,13% dari target penerimaan pajak yang ditentukan dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara-Perubahan (APBN-P) 2015 sebesar Rp 1.294,258 triliun. “ Jika dibandingkan dengan
Thursday 4 Jun 2015, 8 : 49 pm

Anggaran Dinas KY Rp27 Milar Belum Bisa Dicairkan

JAKARTA-Komisi Yudisial (KY) meminta bantuan Dewan Perwakilan Rakyat  (DPR) agar  mendorong pemerinah untuk menambah anggaran bagi lembagannya atau setidaknya mendorong pemerintah, dalam hal ini Menteri Keuangan untuk mencabut tanda bintang dalam pagu anggaran lembaga itu yang selama ini tidak dapat dipergunakan.  Jika 
Thursday 4 Jun 2015, 6 : 43 pm

Kubu Romi Protes, Epyardi Jadi Ketua Fraksi PPP

JAKARTA-Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) kubu Romahurmuzy (Romy), memprotes pimpinan DPR atas penetapan Epyardi Asda sebagai Ketua PPP DPR RI. Protes tersebut dilakukan dengan menginterupsi Ketua DPR Setya Novanto saat sidang paripurna, Kamis (4/6/2015). Interupsi dilakukan atas keluarnya SK Ketua DPR terkait
Thursday 4 Jun 2015, 6 : 24 pm

Bank OCBC NISP Gelar Program “Press & Win 2015”

JAKARTA-Bank OCBC NISP kembali menggelar program Press & Win 2015 yang berlangsung selama periode 1 Mei 2015 hingga 31 Januari 2016. Program yang bisa diikuti oleh nasabah maupun non nasabah ini akan memberi nilai tambah untuk pengguna E-Channel Bank OCBC NISP. Hanya
Thursday 4 Jun 2015, 6 : 16 pm

Posisi Uang Beredar April 2015 Sebesar Rp4.274,9 Triliun

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) mencacat pertumbuhan likuiditas perekonomian M2 (Uang Beredar dalam arti luas) pada April 2015 mengalami perlambatan. Data BI menyebutkan, pada April 2015, posisi M2 tercatat sebesar Rp4.274,9 T, atau tumbuh 14,9% (yoy), melambat dibandingkan pertumbuhan Maret 2015 yang sebesar 16,3%
Thursday 4 Jun 2015, 6 : 03 pm

Pemerintah Lakukan Efisiensi Subsidi di APBN 2016

JAKARTA-Pemerintah melakukan langkah efisiensi belanja subsidi dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2016 agar lebih tepat sasaran. Subsidi listrik, misalnya, hanya akan diberikan kepada pelanggan rumah tangga miskin dan rentan yang menggunakan daya 450 Volt Ampere (VA). “Untuk subsidi listrik kita
Thursday 4 Jun 2015, 5 : 02 pm

Ditjen Pajak Sandera Dua Penunggak Pajak di Jatim

JAKARTA-Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak bekerja sama dengan Kepolisian Republik Indonesia dan Ditjen Pemasyarakatan Kementerian Hukum dan HAM kembali menyandera (gijzeling) sekaligus dua Penanggung Pajak di wilayah Kantor Wilayah (Kanwil) DJP Jawa Timur III, FA dan S. FA merupakan Penanggung Pajak PT BMJ
Thursday 4 Jun 2015, 4 : 12 pm

Perlu Perpres Pengendalian Sembako

JAKARTA – Pemerintah didesak untuk segera menerbitkan peraturan tentang pendelegasian kewenangan pengawasan peredaran barang dan jasa kepada pemerintah kabupaten atau kota. Hal ini diamanatkan melalui UU No 7/2014 Pasal 27 dalam rangka pengendalian dan distribusi barang kebutuhan pokok. “Pemerintah dapat menunjuk Badan Usaha
Thursday 4 Jun 2015, 3 : 26 pm

Menaker Ancam Hukum Perusahaan Tidak Memberikan THR

JAKARTA-Menteri Tenaga Kerja (Menaker) Hanif Dhakiri mengaku akan segera membentuk posko pemantauan Tunjangan Hari Raya (THR) di daerah-daerah untuk memantau pemberian THR. Menteri Hanif mengancam akan menghukum perusahaan yang tidak memberikan THR. “Jangan sampai tidak dilaksanakan sesuai aturan. Nanti di daerah ada
Thursday 4 Jun 2015, 3 : 06 pm

DPD Tolak Pemerintah Tambah Utang Baru

JAKARTA-Dewan Perwakilan Daerah (DPD) menegaskan pihaknya belum tentu mengizinkan penambahan utang baru dalam revisi APBN-P 2015.  Masalahnya target penerimaan pajak 2015 diprediksi tidak akan mencapai target. “Memang ada peluang dan potensi untuk menambah utang pemerintah. Tapi DPD tak mau, karena akan menambah
Thursday 4 Jun 2015, 1 : 58 pm

Kapolri Ingatkan Pengusaha Tidak Timbun Bahan Pokok

JAKARTA-Kapolri Jenderal Badrodin Haiti mengaku sudah melakukan antisipasi terkait ulah spekulan yang memanfaatkan keuntungan dengan menimbun bahan bakar miyak (BBM), maupun bahan kebutuhan pokok menjelang bulan suci Ramadhan maupun lebaran. “Kita lakukan perketat kegiatan-kegiatan untuk di lapangan karena memang menjelang puasa dan
Wednesday 3 Jun 2015, 9 : 37 pm

Jokowi: Jangan Beri Ruang Spekulan Sembako

JAKARTA-Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersuara cukup keras dan tegas saat memimpin rapat terbatas (Ratas) membahas ketersediaan stok pangan selama bulan Ramadhan maupun Lebaran, di kantor Kepresidenan, Jakarta, Rabu (3/6) . Dalam Ratas itu, Presiden Jokowi memerintahkan Kapolri Jenderal Badrodin Haiti untuk menindak
Wednesday 3 Jun 2015, 9 : 23 pm

Dituding Ijazah S3 Palsu, Menpar Ngaku Lulus Cumlaude

JAKARTA-Pihak Istana sudah mengetahui informasi adanya menteri Kabinet Kerja yang memiliki dan memanfaatkan ijazah palsu. ‎Menteri Pariwisata (Menpar), Arief Yahya disebut-sebut sebagai salah satu pejabat negara yang memiliki ijazah bodong. Namun Arief membantah. Dia menegaskan semua tudingan yang dialamatkan kepadanya sama sekali
Wednesday 3 Jun 2015, 8 : 35 pm

Cegah Inflasi Ekstrem, Pemerintah Pantau Harga Beras, Daging, Telur

JAKARTA-Presiden Joko Widodo memerintahkan kepada para pejabat pemerintah menjaga inflasi ekstrem agar tidak terjadi selama Ramadhan dan Idul Fitri 1436 H. Caranya dengan memantau harga kebutuhan pokok seperti beras, daging, telur, cabai, bawang, dan sayuran. Printah ini disampaikan Presiden Jokowi, usai memimpin
Wednesday 3 Jun 2015, 8 : 19 pm

Presiden Jokowi Pastikan Harga Pangan Terjangkau

JAKARTA-Presiden Joko Widodo menggelar Rapat Terbatas (Ratas) di Kantor Kepresidenan dengan kementerian dan lembaga terkait. Adapun agenda utama Ratas ini adalah membahas ketersediaan atau stok bahan pangan dan stabilitas harga menjelang puasa hingga setelah lebaran. “Saya ingin memastikan, sekali lagi pastikan bahwa
Wednesday 3 Jun 2015, 8 : 05 pm

Inovasi Teknologi Tingkatkan Daya Saing Ekonomi

JAKARTA-Pemerintah memfokuskan pembangunan dengan menekankan pencapaian daya saing kompetitif perekonomian berlandaskan keunggulan sumber daya alam dan sumber daya manusia berkualitas serta kemampuan ilmu pengetahuan dan teknologi (Iptek) yang terus meningkat. Hal ini tertuang dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) tahun 2015-2019.
Wednesday 3 Jun 2015, 7 : 50 pm

Survei BI: Keyakinan Konsumen Kembali Menguat

JAKARTA-Survei Konsumen Bank Indonesia (BI) mengindikasikan bahwa tingkat keyakinan konsumen pada Mei 2015 menguat, setelah melemah pada dua bulan sebelumnya. Hal ini tercermin dari Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) Mei 2015 yang meningkat sebesar 5,4 poin menjadi 112,8. Dikutip dari laman bi.go.id, Rabu
Wednesday 3 Jun 2015, 5 : 46 pm

Pemerintah Terbitkan Saham Baru PT KBN Senilai Rp 63,9 Miliar

JAKARTA-Pemerintah melakukan restrukturisasi Perusahaan Perseroan (Persero) PT Kawasan Berikat Nusantara (KBN) dengan penerbitan saham baru. Saham baru yang diterbitkan berjumlah 63.945 lembar saham dengan nilai nominal per lembar saham sebesar Rp 1 juta, atau senilai Rp 63.945.000. Langkah ini dilakukan guna guna
Wednesday 3 Jun 2015, 5 : 33 pm

Tim Transisi PSSI Siap Laporkan Dugaan Korupsi

JAKARTA-Koordinator Tim Transisi Pembenahan Tata Kelola Sepak Bola Indonesia, Zuhairi Misrawi menegaskan pihaknya melalui ‘Pokja Investigasi’ sedang melakukan investigasi terkait dugaan indikasi penyimpangan dana alias korupsi pada kompetisi sepak bola 2009 dan 2010 senilai Rp 700 miliar. “Kami sudah ada bukti-bukti seperti
Wednesday 3 Jun 2015, 5 : 18 pm

PMN Mestinya Hanya Untuk BUMN Sehat

JAKARTA-Kalangan DPR mengingatkan BUMN penerima pernyertaan modal negara (PMN) tak boleh digunakan secara sembarangan. Alasannya dana PMN hanya untuk mendongkrak kinerja BUMN. “Kita sudah sepakat dengan Menkeu saat itu. Tak boleh digunakan untuk membayar utang, termasuk pembayaran tunggakan gaji dan tunjangan,” kata
Wednesday 3 Jun 2015, 5 : 03 pm

Potensi Maritim Indonesia, 8 Kali Nilai APBN 2014

CIREBON-Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Sudirman Said mengatakan pemanfaatan kekayaan sumber daya maritim masih belum maksimal. Padahal, optimalisasi wilayah Maritim Indonesia akan mampu memberikan nilai ekonomi hingga US$ 1.2 triliun per tahun atau tambahan 1,2 kali PDB pada saat ini
Monday 1 Jun 2015, 9 : 09 pm

Industri Keuangan Syariah Semakin Berkembang

JAKARTA-Perkembangan keuangan syariah nasional dalam dua dekade ini sangat positif, baik dari aspek kelembagaan keuangan syariah maupun infrastruktur penunjangnya. Capain kemajuan terlihat dari tingkat keahlian dan perangkat regulasi dan sistem pengawasan, maupun awareness dan literasi masyarakat terhadap layanan jasa keuangan syariah. Kepala
Monday 1 Jun 2015, 8 : 53 pm

Menteri PAN-RB Minta Ijazah Anggota ASN/TNI/Polri Diteliti

JAKARTA-Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) Yuddy Chrisnandi telah mengirimkan Surat Edaran (SE) Nomor 03 Tahun 2015 tentang Penanganan Ijazah Palsu Aparatur Sipil Negara (ASN)/TNI/Polri di lingkungan Instansi Pemerintah sehubungan dengan terungkapnya sindikat ijazah palsu. SE yang diterbitkan berdasarkan hasil
Monday 1 Jun 2015, 8 : 06 pm

OJK Gandeng Kantor Pos Distribusi Produk Industri Jasa Keuangan

JAKARTA-Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mendorong pengembangan distribusi produk industri jasa keuangan Indonesia melalui Kantor Pos yang tersebar di seluruh Indonesia khususnya pada daerah terpencil. Potensi jaringan Kantor Pos ini sangat besar guna mendukung inisiatif inklusi keuangan. “Sebagai salah satu upaya pengembangan infklusi
Monday 1 Jun 2015, 7 : 56 pm

BI Sempurnakan 3 PBI Terkait Transaksi Valas

JAKARTA-Bank Indonesia (BI) melakukan revisi terhadap tiga Peraturan Bank Indonesia (PBI) untuk mempercepat pendalaman pasar valuta asing (valas) di dalam negeri. Ketiga PBI yang direvisi itu yakni PBI No. 16/16/PBI/2014 tentang Transaksi Valuta Asing Terhadap Rupiah Antara Bank dengan Pihak Domestik, PBI
Monday 1 Jun 2015, 6 : 19 pm

Gejolak Harga Bahan Makanan Dorong Inflasi Mei 2015

JAKARTA-Inflasi IHK Mei 2015 tercatat sebesar 0,50% (mtm) atau 7,15% (yoy), lebih tinggi dari inflasi pada bulan sebelumnya sebesar 0,36% (mtm) atau 6,79% (yoy), disebabkan oleh peningkatan inflasi bahan makanan bergejolak (volatile food). Realisasi inflasi IHK pada Mei 2015 tersebut berada di
Monday 1 Jun 2015, 5 : 58 pm

Dua Kali Mangkir, Penyanyi Dangdut SOLID AG Beretikad Buruk

JAKARTA-Pendamping hukum korban pencabulan anak berusia 5 tahun berinsial TAP, Eko Novriansyah Putra, SH meminta Kapolres dan Penyidik Polres Metro Jakarta Selatan untuk benar serius dalam menyikapi kasus kekerasan seksual yang diduga dilakukan penyanyi kondang, SOLID AG. Apalagi,  sudah jelas etikad buruk
Monday 1 Jun 2015, 5 : 54 pm

Harga Beras Tak Stabil Karena Pasar Terlalu Kuat

JAKARTA-Masalah kenaikan harga pangan selalu mewarnai menjelang Ramadhan dan Idul Fitri. Penyebabnya  adalah karena saat ini mekanisme pasar terlalu berperan dalam memainkan harga dan stok ketersediaan pangan di masyarakat. “Selama kebutuhan pokok diarahkan ke mekanisme pasar dan mekanisme pasar tidak sehat, maka
Monday 1 Jun 2015, 5 : 48 pm

Mei Inflasi 0,50%

JAKARTA-Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi pada Mei 2015 sebesar 0,50 persen. Dengan demikian tingkat inflasi tahun kalender (Januari-Mei 2015) sebesar 0,42%, sementara inflasi tahun ke tahun (Year on Year) sebesar 7,15%. “Inflasi tersebut merupakan yang terendah dalam 5 tahun” kata Kepala
Monday 1 Jun 2015, 5 : 43 pm

Tax Amnesty Masih Menunggu Dukungan Rakyat Indonesia

JAKARTA-Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan menegaskan rencana pelaksanaan tax amnesty baru terbatas sebagai wacana yang masih di tahap awal. Pelaksanaan bleid baru ini masih menunggu keputusan seluruh aparat penegak hukum dan rakyat Indonesia melalui Undang-Undang. “Saat ini Ditjen Pajak sedang mengumpulkan
Monday 1 Jun 2015, 4 : 09 pm

Penilaian Kinerja Menteri Harus Obyektif

JAKARTA-Wacana reshuffle kabinte terus menggema. Namun kalangan DPR mengingatkan penilaian terhadap kinerja menteri harus dilakukan secara fair dan obyektif.  “Jangan target-targetan, jangan punya praduga yang didasari oleh politicking. Harus obyektif dan komprehensif, terutama dalam menilai Menkeu yang merupakan sosok profesional,’’ kata anggota
Monday 1 Jun 2015, 4 : 07 pm

Misbakhun: Menkeu Berani Pasang Badan Untuk Rakyat

JAKARTA-Kalangan DPR mengecam penilaian yang menyebut menteri non partai politik akan menjadi target utama reshuffle. Apalagi kalau menteri tersebut merupakan bagian dari tim ekonomi kabinet.  “Tidak boleh seperti itu dong. Kami tetap obyektif. Tidak boleh dilihat, orang partai atau bukan. Kalau dia
Monday 1 Jun 2015, 3 : 42 pm

Tantangan Industri Keuangan Syariah di 2015 Tak Mudah

JAKARTA-Setelah mengalami pertumbuhan yang tinggi pada tahun-tahun sebelumnya, sektor jasa keuangan syariah menghadapi tantangan berupa perlambatan pertumbuhan di tahun 2014 lalu. Kepala Departemen Perbankan Syariah Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Achmad Buchori memperkirakan, tantangan industri keuangan syariah pada tahun 2015 juga tidak mudah,
Monday 1 Jun 2015, 3 : 42 pm
KADI

KADI Selidiki Dugaan Dumping Tiga Negara

JAKARTA-Komite Anti Dumping Indonesia (KADI) Kementerian Perdagangan menyelidiki barang Hot Rolled Plat (HRP) dari tiga negara yang diduga melakukan dumping yakni Tiongkok, Singapura, dan Ukraina. “Tiga negara itu diduga melakukan kegiatan dumping,” kata Ketua KADI Ernawati, seperti dikutip dari laman kemendag.go.id di
Monday 1 Jun 2015, 3 : 08 pm
1 4 5 6